Bupati Pesisir Selatan (Pessel), Rusma Yul Anwar menegaskan upaya penanganan banjir di Kecamatan Ranah Ampek Hulu Tapan dan Basa Ampek Balai Tapan Kabupaten Pesisir Selatan-Sumbar harus berbarengan penjagaan hulu sungai.
Jumlah pasien sembuh dari paparan Covid-19 di Kabupaten Agam terus bertambah. Data terbaru dinyatakan sebanyak 3 pasien di daerah itu sudah bebas atau negatif dari infeksi virus tersebut, Minggu (26/9).
Sebanyak 23 tenaga kesehatan (Nakes) di Puskesmas Pasar Ahad, Kecamatan Tanjung Raya, Kabupaten Agam telah menerima suntikan vaksin Covid-19 dosis ketiga menggunakan jenis Moderna dari Amerika Serikat.
Penyebaran Covid-19 di Kabupaten Agam makin melambat akhir-akhir ini. Terbaru dilaporkan tambahan 6 kasus positif dan 17 pasien sembuh di daerah itu, Jumat (24/9).
Sebanyak 3 warga Kabupaten Agam dinyatakan terkonfirmasi Covid-19, Kamis (23/9). Total kumulatif warga setempat yang dinyatakan positif Covid-19 menjadi 7.754 orang.
Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Agam, dr. Hendri Rusdian kembali melaporkan penambahan pasien sembuh dari Covid-19 sebanyak 7 orang. Sedangkan terkonfirmasi positif Covid-19 tercatat nol kasus.
Setelah sekian lama berjuang melawan wabah Corona, upaya Kabupaten Agam menekan laju penularan Covid-19 mulai membuahkan hasil. Hal itu dibuktikan dengan nihil kasus penambahan terkonfirmasi Covid-19 di daerah itu.
Masyarakat yang sudah divaksin diharapkan dapat menjadi agen sosialisasi vaksinasi Covid-19. Masyarakat juga diminta jangan takut dan ragu untuk divaksin, sebab bahan yang digunakan sangat aman dan halal.
Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Agam, dr. Hendri Rusdian kembali melaporkan penambahan pasien sembuh dari Covid-19 sebanyak 13 orang, sedang terkonfirmasi positif bertambah 9 kasus.
Sebanyak 22 warga Kabupaten Agam yang dirawat akibat terpapar Covid-19 sudah dinyatakan sembuh pada Jumat (17/9). Total kasus kesembuhan di daerah itu hingga kini tercatat sebanyak 7.364 orang.
Gedung Serba Guna Lt. II PT.Semen Padang,
Indarung - Padang, Sumatera Barat,
Indonesia
Telp. (0751) 202761, 74999,
Fax. (0751) 74999
Email: [email protected]
© 2022 Klikpositif - Media Generasi Positif by Classy Corp.